Berbagai ekspresi emosi serta jengkel yang sering melanda mereka pemain Epic untuk mencapai ke rank Mythic. Memang game Esport satu ini sangat diminati banyak kalangan, mulai anak anak hingga orang dewasa tidak ingin ketinggalan bersaing rank Mobile Legend. Mencapai rank Mythic memang kepuasan tersendiri bagi pemain MOBA. Keluhan ini muncul mulai dari rekan satu yang terlalu banyak omong, hingga satu tim afk (away from keybord), memilih hero sesuka hati mereka dan ada juga yang ambisi ingin membunuh musuh malah sampai diri sendiri yang terbunuh.
Kejadian seperti ini sangat wajar ditemukan di rank Epic, lain halnya jika kalian sudah mencapai rank tertinggi. Di rank ini pemilihan hero pun sangat menentukan pemenangnya, mulai dari Tank, Fighter, Assasin, Marksman, maupun hero Mage. Pembagian tugas pun sangat dibutuh kan, bukan hanya memburu kill musuh. Masih penasaran kalian bagaimana rasanya bermain di rank Mtyhic? Berikut ini bocoran singkat rasanya bermain di rank tertinggi dan hal seru lainnya yang dapat kalian temui.
Hal yang pertama adalah drafting secara uot of the box, sesuai penjelasan diatas pemilhan hero sangat menentukan hasil pertandingan kalian. Yang sebelumnya kalian hanya bisa menggunakan hero marksman, tapi dirank ini kalian juga dituntut untuk bisa menggunakan hero Tank. Dan juga harus tau fungsi dan tugas dari hero yang kalian pilih. Hal ini bertujuan untuk mematikan langkah hero lawan. Seperti hero super lincah dan sangat Over Power seperti Fanny. Untuk season hero yang bisa menghentikan hero tersebut adalah Franco sebagai hero tank atapun hero fighter sekelas Saber. Apalagi dengan tambahan 2 hero Mage yang cepat untuk melumpuhkan hero hero yang lincah dan memiliki damage luar biasa.
Kekompakan satu tim juga faktor juga salah satu faktor penentu. Jika kalian memiliki squad, tentunya akan mempermudah pembagian tugas. Namun ada kalanya harus bermain solo rank. Jika bernain seperti ini kalian akan bermain dengan player secara random. Tentunya lebih banyak lagi type permainan para pemain rank Mythic. Mulai dari Tank yang terus melindungi Marksman dari tim itu hingga rela terbunuh oleh musuh. Hingga over take dari para Assassin menembuh tower musuh.
Dirank ini tentunya kalian akan menemukan pemain yang level skillnya diatas kalian. Apalagi jika harus menghadapi top global. Serasa berat untuk menang dari match tersebut, apalagi tim musuh bisa membaca pergerekan serta strategi kalian. Tapi justru ini yang menjadi semangat, mengalah top global menjadikan kebanggan tersendiri. Ini lah hal baru yang akan kalian temui dirank Mythic. Terus belajar jangan cepat puas dengan rank kalian saat ini. Dan tentunya menerima setiap kekalahan yang semestinya bukan kesalahan kalian. Jadilah yang terbaik dan masuklah dalam turnamen internasional Mobile Legends di NOVA88 Good Luck!!!